Reporter : Syamsul AkbarPROBOLINGGO – Sebanyak 8 (delapan) pasar tradisional di Kabupaten Probolinggo meraih penghargaan sebagai pasar tertib ukur dari Direktur Jenderal Perlindungan Konsumen dan Tertib Niaga Kementerian Perdagangan (Kemendag) Republik Indonesia. Kedelapan pasar tradisional tersebut diantaranya Pasar Semampir Kecamatan Kraksaan, Pasar Wangkal Kecamatan Gading, Pasar Senin Kecamatan Besuk, Pasar Paiton
Selengkapnya