DISKOMINFOSAN - Bertempat di pantai Bowens desa Gura kecamatan Tobelo Halmahera Utara, dilaksanakan karya Bakti bersama dalam rangka memperingati HUT Kodam XV/Pattimura dan HUT ke-22 tahun kabupaten Halmahera Utara.
Hadir di karya bakti Sekda Halut Drs.E.J. Papilaya, MTP. yang mewakili Bupati Halmahera Utara, Dandim 1508/Tobelo Letkol Inf. Alex Donald Maritua Lumban Gaol, S.E., M.M. Kapolres Halmahera Utara AKBP Fadil Zikri, S.H., S.I.K.Kajari Halmahera Utara Muhammad Ahsan Thamrin, S.H., M.H.Ketua Persit KCK cabang XXXI Kodim 1508/Tobelo Ny.Indri Alex, Bupati Kabupaten Halut periode 2016 - 2024 Ir.Frans Manery dan para undangan lainnya.
Sekda Halmahera Utara Drs.E.J.Papilaya, MTP. menyampaikan ini merupakan…