Dua mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Brawijaya (FILKOM UB) yaitu Ifadatul Khoiroh (Teknik Informatika, 2020) dan Ana Balqis Sholehah (Teknik Informatika, 2020) terpilih untuk mengikuti program Student Exchange di Jepang selama 11 hari (19 Februari 2023 sampai 1 Maret 2023). Kedua mahasiswa yang juga tergabung pada student employee di Laboratorium Jaringan Berbasis Informasi mendapatkan rekomendasi […]
Selengkapnya