
MEDIA CENTER, Palangka Raya – Saluran drainase di sekitar Jalan KS Tubun, Kelurahan Pahandut sempat tersumbat karena tumpukan sampah pasca melubernya air hujan. Kondisi ini tentu bisa membuat banjir, sehingga harus dilakukan normalisasi dengan segera, seperti yang dilakukan oleh tim Rescue Damkar dan Satpol PP Kota Palangka Raya. Mereka bahu...
Selengkapnya