
Kepala Seksi Dokumentasi dan promosi, Nitta Aulia (kiri) saat meliat lomba lukis kaligrafi di kawasan taman budaya, Banjarmasin, Kamis (16/3/2023). MC Kalsel/usu. Menyambut bulan ramadan dan sekaligus melestarikan seni rupa di masyarakat khususnya kaligrafi, Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Taman Budaya Provinsi Kalimantan Selatan menyelenggarakan lomba lukis kaligrafi. Kepala UPTD Taman Budaya Provinsi Kalsel, Suharyanti mengatakan perlombaan lukis kaligrafi, memberikan nuansa islami dalam menyambut bulan ramadan. “Kami mengajak masyarakat pecinta seni rupa, agar bisa mengembangkan ekspresi seninya melalui huruf arab,” ucapnya, Banjarmasin, Kamis (16/3/2023). Kegiatan ini diikuti sebanyak 48 peserta terdiri dari 12 orang kategori pelajar dan 36 orang kategori...
Selengkapnya