New York - Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mewakili negara berkembang menjadi salah satu pembicara kunci pada Dialog Interaktif kelima sebagai rangkaian pertemuan UN 2023 Water Conference (Konferensi Air PBB 2023) di New York, Amerika Serikat, 24 Maret 2023. Hasil dari Dialog Interaktif tentang Water Action Decade merupakan simpul penting dalam penyusunan rencana aksi Sekretaris Jenderal PBB sebagai jawaban atas isu-isu air dan sanitasi secara global dalam satu dekade (2018-2028). Menteri Basuki menyam...

Selengkapnya

Berita Terbaru

Pertumbuhan Penduduk Kabupaten Katingan Meningkat, Dukcapil Tekankan Pentingnya Pencatatan Sipil

Portal Katingan – Jumlah penduduk Kabupaten Katingan mengalami peningkatan signifikan dalam tiga tahun terakhir. Berdasarkan Data Konsolidasi Bersih (DKB) yang dirilis oleh Direktorat Jenderal Kependudukan…

Menyemai Kasih di Bulan Suci, Wabup Bangka Tengah Serahkan BLT kepada Warga Sungaiselan

SUNGAISELAN - Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah (Pemkab Bateng) kembali menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT)...

BSSN Perkuat Kerja Sama dengan Lemhannas melalui Muatan Materi dan Kajian Keamanan Siber dalam Pendidikan Strategis

Jakarta, BSSN.go.id – Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) perkuat kerja sama dengan Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhannas) melalui muatan materi dan kajian keamanan siber dalam pendidikan strategis. Dalam pertemuan Kepala BSSN Letjen TNI (Purn.) Drs. Nugroho Sulistyo...

Ferryzal Okvianda Mundrajat Terpilih sebagai Ketua KONI Tuban 2025-2029

Tubankab – Dokter Ferryzal Okvianda Mundrajat, SpOT, resmi terpilih sebagai Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Tuban periode 2025-2029. …

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional