
MEDIA CENTER, Palangka Raya – Intensitas hujan yang cukup tinggi beberapa hari terakhir menyebabkan kawasan wisata air hitam Kota Palangka Raya tergenang air. Menurut laporan BPBD Kota Palangka Raya, Selasa (28/3/2023) ketinggian air mencapai setengah centimeter di beberapa titik mulai dari lantai dasar jalur jalan dan sebagian sudah tergenang di...
Selengkapnya