Bertempat di pendopo tengah lantai II Kantor Bupati Halmahera Utara, Bupati Ir Frans Manery melantik 20 Pejabat Struktural Eselon II,III dan IV Lingkup Pemerintah Daerah Kabupaten Halmahera Utara (28/4).   Dalam sambutannya Bupati berpesan, agar 20 Pejabat Struktural yang dilantik hari ini, agar memahami Sumpah Janji yang baru saja diucapkan. Selamat bekerja dan mari bekerja sama membangun Halut  dalam satu derap langkah, menuju Halut yang lebih baik.   Berikut, nama-nama Pejabat Struktural yang dilantik dengan jabatan baru yang dipercayakan ; 1.       Atbernimus Pasimanjeku, S.Pd,M.Pd, Staf Ahli Bupati  Bidang SDM, Pendidikan  dan Kemasyarakatan Setda 2.       Efrina Hendrik, SST,  Kadis Pemberdayaan…

Selengkapnya

Berita Terbaru

Kadisparpora Abdullah Dorong Pembinaan Atlet Tinju di Aceh Besar

KOTA JANTHO &ndash Kepala Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga (Disparpora) Aceh Besar Abdullah SSos mendorong agar semangat pembinaan atlet tinju ter...

TERIMA TROFI FBIM

Fotografer : nurjiantiKetua TP PKK Kota Palangka Raya, Avina Fairid Naparin (kiri) menerima trofi terbaik I Karnaval Budaya Tingkat Kabupaten/Kota di Stadion Tuah Pahoe Kota Palangka Raya, Jum’at (23/5/2025). Kegiatan ini merupakan rangkaian Festival Budaya Isen Mulang (FBIM) yang digelar Pemprov Kalimantan Tengah untuk memperingati HUT ke-68 Provinsi Kalteng berlangsung...

Pemerintah Kabupaten Tapanuli Tengah Bersama Forkopimda Gelar Senam Sehat Jumat Pagi

PANDAN - Jajaran Pemerintahan Kabupaten Tapanuli Tengah bersama Forkopimda Tapanuli Tengah menggelar Senam Sehat Jumat Pagi, yang dilanjutkan dengan Coffee Morning yang dilaksanakan di Lapangan GOR Pandan, Jum'at (23/5/2025).

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional