
Labuan Bajo, 29 April 2023 – Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) memberikan dukungan dalam upaya menyukseskan pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN/ASEAN Summit 2023 di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur (NTT) dengan menghadirkan serangkaian pesta rakyat.
Selengkapnya