
Para kepala Desa se-Kabupaten Labuhanbatu menyelenggarakan silaturahmi dan halal bi halal dengan Bupati Labuhanbatu dr.H.Erik Adtrada Ritonga,MKM dan Wakil Bupati Hj.Ellya Rosa Siregar,S.Pd,MM di rumah dinas Bupati, Padang Matinggi Kecamatan Rantau Utara. Senin,24/04/2023.
Selengkapnya