
Suasana Posyandu bagi Ibu Hamil (Bumil) dan Ibu Menyusui (Busui) di Kantor Kementerian PANRB, Jakarta, Rabu (17/05). JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) turut menyukseskan program pencegahan stunting yang menjadi fokus pemerintah saat ini. Hal tersebut dilakukan dengan menyelenggarakan Posyandu bagi Ibu Hamil (Bumil) dan...
Selengkapnya