
Berkat YBM BRI, Warga Rowobungkul dan Jepangrejo Kini Mudah Dapatkan Air Bersih. Berkat uluran tangan dari Yayasan Baitul Maal (YBM) BRIlian, kini masyarakat Desa Rowobungkul Kecamatan Ngawen dan Jepangrejo, Kecamatan Blora kota, kini mudah untuk mendapatkan dan menikmati air bersih. Bupati Blora, H. Arief Rohman resmikan tower air yang dibangun oleh BRI, Yayasan Baitul Maal (YBM) BRIlian, di Desa Rowobungkul, Kecamatan Ngawen, Sabtu (20/05/2023). Dalam program Wash Program itu, BRI...
Selengkapnya