
Semarang (Komisi Yudisial) - Penghubung Komisi Yudisial wilayah Jawa Tengah (PKY Jateng) memberikan pemahaman tentang wewenang dan tugas KY kepada para pelajar SMA Kesatrian 1 Kota Semarang, Jumat (26/5) di Semarang, Jateng. Edukasi publik ini bertema "Bergerak Bersama Membangun Pemuda Sadar Hukum" ini dilakukan agar para pelajar memiliki kesadaran hukum,
Selengkapnya