Pemerintah Daerah Kabupaten Halmahera Utara menerima Penghargaan dari Kementrian Keuangan sebagai salah satu Pemerintah Daerah yang memperoleh Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan, selama enam kali berturut turut sejak 2017 sampai 2022.   Penghargaan tersebut diserahkan kepala BPK Provinsi Maluku Utara, Marius Sirumapea S.E, M.Si, Ak di Auditorium lantai 2 Kantor BPK RI Perwakilan Provinsi Maluku Utara, jalan raya jati, Kota Ternate (7/6). Wakil Bupati Muchlis Tapi Tapi, S.Ag menerima Laporan Hasil  Pemeriksaan atas LKPD Pemerintah Kabupaten Halmahera Utara tahun anggaran 2022.    Selamat ya, untuk capaian WTP ke-6 kalinya, ini menjadi kado Ulang Tahun Kabupaten Halmahera…

Selengkapnya

Berita Terbaru

Kemhan Luncurkan Kapal Angkut LCU (2.500 DWT), Wujud Penguatan Pertahanan Maritim Nasional

Kepulauan Riau – Indonesia, sebagai negara kepulauan maritim terbesar di dunia, memiliki tanggung jawab besar dalam menjaga keamanan dan keselamatan…

Wagub Sumut Surya Bersama Ketua DEN Luhut Pandjaitan Tinjau Taman Sains dan Teknologi Herbal dan Hortikultura

HUMBAHAS, 15/4 - Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Surya bersama Ketua Dewan Ekonomi Nasional (DEN) Luhut Binsar Pandjaitan mengunjungi Taman Sains dan Teknologi H...

Pembukaan Musorprov KONI Sumut, Pemprov Apresiasi Prestasi Olahraga

MEDAN, 15/4 - Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Bobby Afif Nasution diwakili Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Effendy Pohan membuka Musyawarah Olahraga Provi...

Genting : Komitmen Bersama Turunkan Angka Stunting

Singkawang, MC – Komitmen Pemerintah Kota Singkawang dalam upaya penurunan angka prevalensi stunting di daerah sejatinya tidak pernah kendur sejak Instruksi Presiden tahun 2021...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional