
Artificial Intelligence kerap digunakan dalam berbagai industri. Pemanfaatan teknologi ini juga dapat ditemukan di dunia kehumasan. Hal ini disampaikan oleh Baharudin Gia saat memberikan materi dalam Pelatihan Manajemen Komunikasi Digital untuk Humas di lingkungan Univresitas Brawijaya. Pelatihan ini diselenggarakan pada Selasa-Rabu (1314/6) dan diikuti oleh pengelola media sosial dan website fakultas dan lembaga. Seorang public […]
Selengkapnya