
MEDIA CENTER, Palangka Raya – Puskesmas Bukit Hindu bekerjasama dengan Kodim 1016 Kota Palangka Raya selenggarakan pemeriksaan kesehatan gratis bagi warga Kelurahan Palangka di Jalan Mendawai VII Kota Palangka Raya, Jumat (23/6/2023). Pelaksanaan pemeriksaan kesehatan gratis ini dimulai pada pukul 08.00 WIB bertempat di Langgar Hidayatul Muslim Mendawai. Pemeriksaan kesehatan...
Selengkapnya