
Pembinaan usia dini untuk melahirkan talenta sepak bola Indonesia terus dikembangkan, salah satunya sebanyak puluhan pemain sepak bola muda mengikuti Juventus Academy Training Camps di Dewantara Sports Center, Serpong BSD City, Selasa (27/6) pagi.
Selengkapnya