Berita Terbaru

Menpora Dito Dukung Merdeka Marathon untuk Merayakan HUT RI Tahun 2025

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menerima audiensi Direktur LPDUK Ferry Kono yang hadir bersama Chairman of Artek Group Danny Manan, Marketing Director Metha dan Running Community Ussy Sulistiawaty. Menpora Dito dukung rencana pelaksanaan Merdeka Marathon Agustus 2025 mendatang.

Terima Audiensi AMMDI, Menpora Dito Dukung Kolaborasi Dakwah di Kalangan Pemuda

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Dito Ariotedjo menerima audiensi Angkatan Muda Majelis Dakwah Islamiyah (AMMDI), Rabu (26/3) siang di Lantai 10 Graha Kemenpora, Jalan Gerbang Pemuda Nomor 3, Senayan.

Kemenko PMK Dorong Penguatan Perlindungan Perempuan dan Anak dalam Konflik Sosial

KEMENKO PMK — Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) menegaskan komitmennya

Dua Mahasiswa Undiksha Taklukkan Universitas Ternama, Sabet Juara 1 Lomba Esai Nasional

Singaraja, 25 Maret 2025 – Prestasi gemilang kembali ditorehkan oleh mahasiswa Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha). Dua mahasiswa Fakultas Ilmu Pendidikan, Putu Restu Hardita (21) dan Kadek Adrian Surya Indra Wirawan (20), berhasil meraih Juara 1 dalam Lomba Esai Nasional Harlah Ekis yang...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional