Pemerintah bekerja sama dengan Bank Dunia melanjutkan Program Sustainable Landscape Management Multi Donor Trust Fund (SLM-MDTF) dengan cakupan sektor yang lebih luas. Dalam induction meeting Anggota Komite Pengarah Program SLM-MDTF yang digelar secara hybrid, Selasa (11/07), Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono Moegiarso dalam sambutannya menyampaikan bahwa pertemuan tersebut digelar sebagai kick-off meeting untuk pengenalan program dan update berbagai perkembangan Program Sustainable Landscape Management Multi Donor Trust Fund (SLM-MDTF).

Selengkapnya

Berita Terbaru

Siaran Pers: Menpar Sebut Bali Bukan Destinasi dengan Wisatawan Berlebih, namun Penyebaran Wisatawannya Belum Merata

Jakarta, 22 November 2024 - Menteri Pariwisata (Menpar) Widiyanti Putri Wardhana mengungkapkan bahwa padatnya wisatawan di sejumlah destinasi favorit di Bali bukan karena jumlah wisatawan yang berlebih, namun akibat adanya penyebaran wisatawan yang belum merata karena menumpuk di Bali bagian selatan.

Dispersip Kota Dumai Menggelar Sosialisasi Budaya Baca dan Literasi Ke SLB Negeri Dumai : Bangun Generasi Literasi Yang Unggul

DUMAI, DISKOMINFOTIKSAN- Pemerintah Kota Dumai melalui Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Dumai menggelar Sosialisasi Budaya Baca dan Literasi pada satuan pendidikan dasar, pendidikan khusus,...

Jelang Debat Terbuka Putaran Kedua, KPU Kota Pariaman Adakan Konferensi Pers

Kominfo Kota Pariaman – Komisi Pemilihan Umum (KPU) menggelar konferensi pers sebelum pelaksanaan debat terbuka putaran kedua pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Pariaman Tahun 2024. Konferensi Pers yang dipimpin oleh Ketua...

Penjabat Wali Kota Kupang Sambut Kedatangan Menteri PPPA

Penjabat Wali Kota Kupang, Linus Lusi, S.Pd., M.Pd., mendampingi Penjabat Gubernur Nusa Tenggara Timur, Dr. Andriko Noto Susanto, SP., MP., menyambut kedatangan Menteri Pemberdayaan Perempuan…

Pj. Wali Kota dan Pimpinan DPRD Kota Kupang Tandatangani Nota Kesepakatan KUA-PPAS TA 2025

Penjabat (Pj) Wali Kota Kupang, Linus Lusi, S.Pd., M.Pd., bersama para pimpinan DPRD Kota Kupang menandatangani Nota Kesepakatan mengenai Kebijakan Umum Anggaran (KUA) APBD Kota…

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional