
Sebagai salah satu langkah penting meningkatkan kerja sama regional dalam rangka pembangunan berkelanjutan, delegasi Pejabat Senior dari Brunei Darussalam, Indonesia, Malaysia dan Phillipines yang tergabung dalam kerja sama ekonomi sub-regional BIMP-EAGA mengadakan kunjungan ke ASEAN-Korea Center (AKC) dan Global Green Growth Institute (GGGI) di Seoul, Korea Selatan, pada Kamis (20/07).
Selengkapnya