​Vancouver, Kanada - Konsul Jenderal RI di Vancouver, Hendra Halim dan Kepala Indonesian Trade Promotion Centre (ITPC) Vancouver, Andri Satria Permana secara resmi mendorong masuknya produk makanan Indonesia, yaitu Golden Panda wafer stick dari PT Dua Kelinci dan permen Fox dari PT Savoria Kreasi Rasa di warehouse UNO Food di Delta, British Columbia (24/07). Kedua produk tersebut diimpor untuk pertama kalinya oleh UNO Food untuk dipasarkan di seluruh Kanada.
Selengkapnya