
Desa Sambirejo, Kabupaten Madiun, memiliki 200 lebih UMKM yang menjadi potensi besar bagi pertumbuhan ekonomi. Untuk itu mahasiswa UB yang tergabung dalam kegiatan Mahasiswa Membangun Desa (MMD) kelompok 846 tahun 2023, mengadakan sosialisasi dan pendampingan Nomor Induk Berusaha (NIB) dan Sertifikasi Halal, Kamis (13/7/2023). Sosialisasi ini bertempat di Balai Desa Sambirejo yang dihadiri lebih dari […]
Selengkapnya