Implementasi program Kabupaten Kota Sehat (KKS) ditujukanagar tercapai kondisi kabupaten atau kota yang bersih, aman, nyaman dan sehatuntuk dihuni dan sebagai tempat bekerja bagi warganya dengan cara terlaksananyaberbagai program-program kesehatan dan sektor lain sehingga dapat meningkatkansarana, produktivitas dan perekonomian masyarakatnya.Demikian disampaikan Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustikadisela agenda Presentasi Verifikasi Lanjutan Penghargaan Kabupaten Kota Sehat(KKS) Tahun 2023, di Aula Janaka Setda Purwakarta, Senin 31 Juli 2023.Menurutnya, dalam penilaian KKS itu ada tiga penghargaanyang diberikan oleh Kemendagri dan Kemenkes bagi kabupaten atau kota yangberhasil menyelenggarakan program tatanan yang ada dalam program KKS yaitu SwastiSaba Padapa, Swasti Saba Wiwerda, dan Swasti Saba Wistara."Dengan sejumlah capaian yang ada, untuk tahun ini kitatargetkan agar KKS Purwakarta dapat meraih predikat Swasti Saba Wiwerda,"kata Ambu Anne.Ia juga menyampaikan terima kasih kepada jajaran Tim PembinaKabupaten Kota Sehat Provinsi Jawa Barat yang terus mendampingi dan mendukungKabupaten Purwakarta, dan berterima kasih juga kepada jajaran TNI-Polri yangtelah ikut serta dalam mewujudkan Kabupaten Kota Sehat di wilayah KabupatenPurwakarta."Kita berharap verifikasi lanjutan untuk KKS diKabupaten Purwakarta ini dapat berjalan dengan lancar dan masyarakatmendapatkan pelayan terbaik," ujar Ambu Anne.Sementara, Sekda Purwakarta Norman Nugraha yang jugabertindak sebagai Ketua Tim KKS Kabupaten Purwakarta optimis bahwa tahun ini,Kabupaten Purwakarta akan meraih predikat yang sudah ditargetkan tersebut."Setidaknya kita sudah melaksanakan sembilan tatananyang menjadi syarat untuk meraih predikat Swasti Saba Wiwerda, diantaranya adalahtatanan; kehidupan masyarakat sehat mandiri, pemukiman dan fasilitas umum,satuan pendidikan, pasar, pariwisata, transportasi dan tertib lalu lintas,perkantoran dan perindustrian, perlindungan sosial, pencegahan dan penangananbencana," kata Norman.(Diskominfo Purwakarta)

Selengkapnya

Berita Terbaru

Gubernur Helmi Hasan Hibahkan Tanah dan Bangunan Eks Transito untuk Kemajuan Unib

Gubernur Bengkulu H. Helmi Hasan bersama istri, Khairunisah, hadir dalam acara Homecoming puncak Dies Natalis ke-43 Universitas Bengkulu (Unib) pada Sabtu (26/4/2025). Kehadiran Gubernur bukan sekadar ajang temu kangen antar ...

Perayaan Paskah Raya HKBP, Bobby Nasution Ingin Terus Didampingi Jemaat HKBP

DELISERDANG, 27/4 - Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Muhammad Bobby Afif Nasution meminta kepada seluruh jemaat Huria Kristen Batak Protestan (HKBP) terus mendampinginya memimp...

Pelepasan Jemaah Calon Haji Tanjungpinang 2025, Wali Kota Lis Berpesan Jaga Lisan dan Hati

Kota Tanjungpinang Pemerintah Kota (Pemko) Tanjungpinang menggelar acara pelepasan Jemaah Calon Haji (JCH) Tahun 1446 H/2025 M, di Gedung Wanita Tun Fatimah, Minggu (27/4).Sebanyak 211 jemaah, terdiri atas 97 laki-laki dan 114 perempuan, mengikuti prosesi pelepasan tersebut.Acara diawali dengan pembacaan ayat suci Al-Qur'an, dilanjutkan dengan prosesi tepung tawar kepada 10 orang perwakilan jemaah.Prosesi penepukan tepung tawar dilakukan oleh Wali Kota Tanjungpinang Lis Darmansya

Homecoming Dies Natalis ke-43, Menteri Desa Perkuat Kolaborasi Bangun Desa bersama Unib

Kehadiran Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Mendes PDTT) H. Yandri Susanto beserta istri, Ratu Rachmatu Zakiyah, dalam acara Homecoming puncak peringatan Dies Natalis ke-43 Universitas Bengkulu (Unib) pada ...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional