
Batulayar, Diskominfotik Lobar – Indonesia mendorong pertumbuhan ekonomi negara-negara di ASEAN untuk tidak hanya tumbuh lebih cepat tetapi juga merata. Ini terungkap dalam pertemuan negara-negara ASEAN dalam The 44th Meeting of the High-Level Task Force on ASEAN Economic Integration and Related Meetings yang digelar di Lombok (29-30/7/2023).
Selengkapnya