Salah satu lokasi pengisian air untuk penanggulangan bencana karhutla di Kalimantan Selatan, di Danau X kota Banjarbaru, Minggu (30/7/2023). MC Kalsel/Fuz Sinergitas penanggulangan bencana asap akibat kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Kalimantan Selatan terus dilakukan, baik itu dari pemerintah daerah maupun dari TNI Polri serta unsur terkait lainnya. Komando Resort Militer (Korem) 101/Antasari dalam hal ini memberikan dukungan kepada Satgas Udara dalam penyediaan lokasi sumber air untuk pasokan dalam penanggulangan karhutla. “Kita memberikan daftar lokasi sumber air di wilayah Kodim di seluruh kabupaten kota se-Kalsel, di mana ini bisa dimanfaatkan untuk pengisian ulang air helikopter water boombing (wb),” kata...
Selengkapnya