
MEDIA CENTER, Palangka Raya – Pengurus Cabang Ikatan Apoteker Indonesia (PC IAI) Palangka Raya menggelar Bakti Sosial dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis untuk pengungsi korban kebakaran Flamboyan Bawah di GOR Koni Sanaman Mantikei, Kota Palangka Raya, Sabtu (5/8/2023). Ketua PC IAI Palangka Raya, Hamdayani Damanik mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk...
Selengkapnya