
Kota Tanjungpinang - Wali Kota Tanjungpinang, Hj. Rahma, S.IP.,M.M, menggelar safari maghrib di Masjid Al Muhajirin Perumahan Dompak Indah Residence Kelurahan Batu IX, Tanjungpinang Timur, Senin (7/8/2023).Safari maghrib yang dilakukan Rahma bersama jajaran, dalam rangka menjalin silaturahmi bersama warga sekitar sekaligus berdialog menyerap aspirasi.Dalam kesempatan itu, Rahma juga menyerahkan bantuan dana hibah sebesar Rp.25 Juta kepada pengurus Masjid Al Muhajirin.Rahma mengucapka
Selengkapnya