Berita Terbaru

Lantik Tiga Pj. Kades Bupati Kuansing Harapkan Totalitas dan Loyalitas dalam Bekerja Untuk Kemajuan Desa

Teluk Kuantan - Bupati Kuantan Singingi (Kuansing), Dr. H Suhardiman Amby, MM melakukan pengambilan sumpah jabatan sekaligus melantik sebanyak 3 orang Penjabat (Pj) Kepala Desa (Kades) dalam Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing), Selasa (29/04/2025). Pelantikan Penjabat Kepala Desa...

PNUP, PENS, dan POLIBATAM Berkolaborasi Tingkatkan Kualitas Pendidikan Vokasi Multimedia dan Jaringan

(HumasPNUP) - Program Studi Teknik Multimedia dan Jaringan (TMJ) Politeknik Negeri Ujung Pandang (PNUP) menggelar Focus Group Discussion (FGD) bertajuk…

Wakil Bupati Nusar Amin Buka STQ Tingkat Kabupaten Simeulue Tahun 2025

Sinabang April &ndash Wakil Bupati Simeulue Nusar Amin SPd secara resmi membuka Seleksi Tilawatil Qur&rsquoan (STQ) Tingkat Kabupaten Simeulue Tahun...

Kampus Kemenperin ini Punya Andil Dongkrak Kinerja Industri TPT

Kementerian Perindustrian fokus untuk semakin meningkatkan kinerja industri tekstil dan produk tekstil (TPT) nasional yang sedang menghadapi tantangan global. Oleh karena itu, diperlukan kebijakan strategis guna mempercepat pertumbuhan industri TPT sehingga dapat kembali memberikan kontribusi signifikan bagi perekonomian nasional.

Kuliah Tamu FIB UNAIR Hadirkan Profesor dari Hong Kong

UNAIR NEWS – Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Airlangga (UNAIR) menggelar kuliah tamu bertajuk Computer Games, Phenomenology, and Existentialism pada Selasa (29/04/2025) di Ruang Chairil

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional