
Belitung Timur, 2 September 2023 - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengapresiasi penyelenggaraan ‘Jelajah Pesona Jalur Rempah’ (JPJR) Belitung Timur, yang menghadirkan pertunjukan seni budaya serta rempah khas Belitung Timur.
Selengkapnya