Solok, (InfoPublikSolok) – Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Solok, H. Mustafa, didampingi Kasi Pendidikan Agama Islam, H. Emil Isra, membuka kegiatan sosialisasi pendataan Education Management Information System (EMIS) guru Pendidikan Agama Islam SD, SMP dan SMA/K, yang dilaksanakan di aula Abu bakar kantor setempat, Kamis (14/09). H. Mustafa dalam sambutannya menyampaikan, untuk mendapatkan data yang […]
Selengkapnya