
Jakarta, 25 September 2023 - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) mendukung penuh program Indonesia Business Startup Matchmaking (IndoBisa) 2023 yang diharapkan dapat memicu akselerasi pengembangan sektor ekonomi digital di Indonesia.
Selengkapnya