
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo, menerima audiensi Wakil Pemimpin Redaksi TV One Laluk Mara Satriawangsa yang hadir bersama rombongan di ruang rapat lantai 10 Kantor Kemenpora, Senayan, Jakarta, Senin (2/10). Menpora Dito berharap adanya kolaborasi program antara Kemenpora dan TV One.
Selengkapnya