
Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Sekretariat Daerah Provinsi Kalsel, Sulkan (tengah) memukul gong menandai dimulainya Program Peningkatan Indeks Pembangunan Pemuda, Banjarmasin, Kamis (5/10/2023). MC Kalsel/Ar Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) mengapresiasi pelaksanaan program peningkatan Indeks Pembangunan Pemuda (IPP) yang digagas oleh Yayasan Hasnur Centre bekerjasama dengan Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) Republik Indonesia (RI). Gubernur Kalsel, Sahbirin Noor yang diwakilkan Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Sekretariat Daerah Provinsi Kalsel, Sulkan mengatakan, program peningkatan IPP telah berjalan di Kalsel dengan mengacu pada lima domain, yaitu pendidikan, kesehatan dan kesejahteraan, kepemudaan, serta gender. “Kita menyadari dengan pendidikan yang...
Selengkapnya