Berita Terbaru

KPU Ngada Gelar Sosialisasi PKPU Rekapitulasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara dan Penetapan Hasil Pilkada 2024

Sehubungan telah ditetapkannya Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 18 Tahun 2024 tentang Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara dan Penetepan Hasil Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati serta Walikota dan Wakil Walikota sera berdasarkan Keputusan Komisi Pemilihan Umum Nomor 1519 Tahun 2024 tentang pedoman teknis tata kelola logistik pada pemilihan Gubernur dan Wakil […]

Akselerasi Pencegahan Korupsi, Menteri Rini: Transformasi Digital Jadi Salah Satu Fokus Stranas PK 2025-2026

Menteri PANRB Rini saat Rapat Rencana Aksi Stranas PK 2025-2026 bersama Deputi Pencegahan dan Monitoring Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Pahala Nainggolan di Kantor Kementerian PANRB, Jakarta, Kamis (21/11).   JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) telah terlibat aktif dalam pelaksanaan aksi pencegahan korupsi yang merupakan bagian dari...

Dorong Pembangunan Terintegritas, Pemkot Tangerang Usulkan Kawasan Transit Oriented Development

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang terus mendorong pembangunan terintegrasi di Kota Tangerang. Salah satunya, Pemkot Tangerang belum lama ini mengusulkan pembangunan kawasan Transit Oriented Developme

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional