MEDIA CENTER, Palangka Raya – Meski dilanda kemarau panjang dan seringnya terjadi Karhutla, Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Palangka Raya, Sugianto menyebutkan bahwa petani di Kota Palangka Raya belum ada yang gagal panen. Sugianto menyampaikan jika capaian ini merupakan hasil dari upaya kolaboratif dalam pencegahan dan mitigasi karhutla dari...
Selengkapnya