Jakarta--Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah  menerima audiensi pengurus  Asosiasi Serikat Pekerja (ASPEK) Indonesia di gedung Kemnaker, Jakarta, Senin (9/10/2023). Dalam pertemuan tersebut dibahas dampak digitalisasi di sektor tenaga kerja di dunia perbankan.

 

Ida Fauziyah mengatakan era digitalisasi di dunia perbankan memberikan dampak pada jabatan seperti teller dan front office. Namun pada implementasinya, tidak serta merta dilakukan rekrutmen pada jenis jabatan teller dan front office, dan peningkatan rekrutmen pada jenis jabatan teknologi informasi.

 

"Kondisi ini menjadi tantangan tersendiri bagi dunia usaha agar tetap selaras mengikuti perkembangan dan mampu meningkatkan SDM untuk industri masa depan. Industri perbankan harus menyiapkan diri menghadapi era digitaliasi agar dapt menjaga kualitas layanan nasabah dan mewujudkan iklim ketenagakerjaan yang kondusif," kata Ida Fauziyah.

 

Menurut Ida Fauziyah, digitalisasi merupakan sebuah keniscayaan bagi dunia usaha termasuk industri perbankan. Karena digitalisasi yang diterapkan secara berkelanjutan di industri perbankan dapat menjaga semangat peningkatan layanan bagi para nasabahnya.

 

"Peningkatan layanan tersebut selain didorong melalui pengelolaan manajemen perusahaan yang baik, juga harus didorong oleh hubungan kemitraan yang baik di perusahaan antara pengusaha dengan para pekerja/buruh, "  ujarnya.

 

Dampak digilitasi ini, Kemnaker memproyeksikan sekitar 23 juta pekerjaan akan hilang terdampak digitalisasi hingga 2030. Sehingga, tenaga kerja perlu program skiling, reskilling dan up-skilling. "Meski ada 23 juta pekerjaan yang hilang, Kemenaker juga memproyeksikan akan muncul 27-46 juta pekerjaan baru sebagai dampak digitalisasi hingga 2030, "  katanya.

 

 

Biro Humas Kemnaker

Selengkapnya

Berita Terbaru

Wali Kota Kotamobagu Resmi Lepas 94 Jamaah Calon Haji: Harapan Jadi Haji Mabrur dan Teladan di Masyarakat

Kotamobagu - Wali Kota Kotamobagu, dr. Wenny Gaib, Sp.M., secara resmi melepas 94 Jamaah Calon Haji asal Kota Kotamobagu dalam sebuah acara yang berlangsung khidmat di Aula Rumah Dinas Wali Kota, Jumat (16/5/2025).Dalam sambu

Wako Yota Balad Hadiri Kajian Kisah Inspiratif Bersama Artis Legendaris Dewi Yull

Kominfo Kota Pariaman --- Wali Kota Pariaman, Yota Balad hadiri acara Kajian Kisah Inspiratif  dengan bintang tamu sekaligus pembicara yang merupakan artis legendaris Hj Bunda Dewi Yull di Aula Balaikota Pariaman, Jum’at...

Wagub Sumbar Tinjau Langsung Perairan Air Bangis, Dukung Upaya Berantas Alat Tangkap Ilegal

Pasaman Barat — Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (pemprov Sumbar) Menunjukkan Keseriusan Dalam Menindaklanjuti Persoalan Penangkapan Ikan Ilegal Di Wilayah Pesisir, Khususnya Di Nagari Air Bangis, Kabupaten Pasaman Barat. Wakil Gubernur (wagu

Wagub Vasko Ajukan Sekolah Garuda untuk Sumbar, Dorong Akses Pendidikan Unggul bagi Siswa Berbakat

Padang — Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (pemprov Sumbar) Terus Mendorong Peningkatan Kualitas Pendidikan Dengan Mengusulkan Pendirian Sekolah Unggulan Garuda Di Wilayah Sumbar. Usulan Ini Disampaikan Langsung Oleh Wakil Gubernur (wagub) Sum

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional