
Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Papua akan menggelar Monitoring dan Evaluasi (Monev) di sembilan kabupaten dan kota, guna mensinergikan program kerja yang salah satunya menurunkan angka stunting di wilayahnya masing-masing.
Selengkapnya