Usai partisipasi Indonesia sebagai Official Partner Country pada pameran teknologi industri terbesar Hannover Messe 2023 yang diselenggarakan pada 17-21 April 2023 di Hannover, Jerman, Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus melakukan pendampingan dan pemantauan atas implementasi capaian, khususnya kesepakatan yang didapatkan oleh perusahaan industri Indonesia pada pameran tersebut. ...
Selengkapnya