Universitas Brawijaya Malang menyelenggarakan The 2023 Brawijaya International Conference (BIC) dengan tema Going Digital: Embracing Future Trends In Strengthening Society, Kamis – Jum’at (19-20/10/2023) di Lombok. BIC dilaksanakan sebagai salah satu program kerja forum Wakil Dekan 1 Bidang Akademik UB dan juga merupakan rangkaian kegiatan Dies Natalis UB ke-61. Kegiatan ini difasilitasi Direktorat Administrasi dan […]
Selengkapnya