
Perth, Australia - Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) di Perth, Australia Barat, melanjutkan inisiatifnya untuk memperkenalkan Indonesia kepada masyarakat setempat melalui program "Indonesia Goes to School". Kali ini, program tersebut digelar di Duncraig Senior High School (31/10).
Selengkapnya