Foto bersama pada Simposium Nasional IKN. MC Kalsel/Jml Dalam rangka mewujudkan konektivitas dan sinergitas menyongsong Ibukota Kota Nusantara, Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Provinsi Kalsel bekerjasama dengan Tribun Network menggelar diskusi bertajuk Simposium Nasional IKN di Mahligai Pancasila, Banjarmasin, Kamis (9/11/2023). Kegiatan yang diikuti sekitar 700 orang baik daring maupun luring tersebut turut menghadirkan keynote speaker lima Gubernur di Kalimantan yakni, Gubernur Provinsi Kalimantan Selatan, Sahbirin Noor, Pj Gubernur Kalimantan Barat, Harisson, Gubernur Provinsi Kalimantan Utara, Zainal Arifin Paliwang, Gubernur Provinsi Kalimantan Tengah, Sugianto Sabran, dan Pj Gubernur Kalimantan Timur, Akmal Malik. Dalam kesempatannya...
Selengkapnya