
Tak terbayangkan kegembiraan hati Alenda Primavea Dewi (10), bocah difabel yang saat ini duduk dibangku kelas IV SD N 2 Bangkle, Kecamatan Blora, Kabupaten Blora, saat menerima bantuan motor modifikasi dari komunitas, yang diserahkan oleh Bupati Blora, H. Arief Rohman, Rabu (8/11/2023). Vea, panggilan akrab Alenda Primavea Dewi tinggal bersama orang tuanya di RT 003/RW 001, Kelurahan Bangkle, Kecamatan/Kabupaten Blora. Dia mengalami gangguan pada tulang kaki sehingga tidak bisa berjalan...
Selengkapnya