Optimasilahan (Oplah) pertanian dianggap sangat berpengaruh terhadap peningkatanproduktivitas hasil pertanian. Program yang juga disebut optimalisasi lahantersebut, diantaranya dapat dilakukan dengan mempertahankan lahan pertanian,meningkatkan luas lahan pertanian yang bertujuan untuk meningkatkanproduktivitas pertanian.DiKabupaten Purwakarta, Pemkab melalui Dinas Pangan dan Pertanian (Dispangtan)telah merealisasikan program optimalisasi lahan di Kampung Cileutik, DesaPasanggrahan, Kecamatan Tegalwaru dengan membangun dam dengan lebar 8 meter,tinggi 2 meter yang membendung aliran Sungai Cileutik.Selaindam bendung air tersebut, Seksi Pengelolaan Lahan Air (PLA) pada Bidang SumberDaya Pertanian (SDP) Dispangtan Kabupaten Purwakarta bersama para anggotaKelompok Tani Cileutik, Desa Pasanggrahan juga membangun saluran irigasi yangmenembus areal persawahan di kaki Gunung Parang itu sepanjang 430 meter."Alhamdulillah,saat ini pengerjaan dam dan saluran irigasinya sudah selesai dibangun dan sudahbisa dimanfaatkan oleh para petani. Kami mengucapkan terimakasih kepada jajaranDispangtan, Pemkab Purwakarta dan Kementerian Pertanian," ujar KetuaKelompok Tani Cileutik, Desa Pasanggrahan, Wawan Mulyana kepada awak media,Rabu 22 November 2023.MenurutWawan, dengan program ini para petani di wilayah tersebut berharap bisameningkatkan hasil pertanian, khususnya padi yang awalnya dalam satu tahunhanya satu sampai dua kali panen ke depan menjadi dua sampai tiga kali panen."Sebelumdibangun dam, air yang berasal dari sumber air Sungai Cileutik distribusinyabelum optimal. Dengan dam dan saluran irigasi yang telah dibangun bersama dinaspertanian ini, ditargetkan bisa mengairi areal persawahan seluas lebih dari 50hektare," kata Wawan didampingi Sekdes Pasanggrahan, Risep Supendi. Dilokasi dam dan irigasi, tampak hadir juga Babinsa Desa Pasanggrahan, SertuTateng Suandi.KabidSumber Daya Pertanian (SDP) pada Dispangtan Kabupaten Purwakarta, NananSunandar mengatakan program ini dikerjakan secara swakelola oleh para anggotakelompok tani dan warga setempat. "Pembangunannya, telah selesai denganwaktu pengerjaan sekitar satu bulan. Anggarannya berasal dari KementerianPertanian tahun anggaran 2023, yaitu anggaran tugas pembantuan kegiatanoptimasi lahan kering di Kabupaten Purwakarta," kata Nanan.LuasLahan Pertanian di Kabupaten PurwakartaSementara,Terkait lahan pertanian di Purwakarta, Kepala Dinas Pangan dan PertanianKabupaten Purwakarta, Sri Jaya Midan dalam keterangannya mengatakan, PemkabPurwakarta, mengunci lahan pertanian supaya tidak terjadi alih fungsi. Dariluas baku sekitar 19 ribu hektare yang menjadi lahan abadi mencapai 17.970hektare. Lahan tersebut, tidak boleh diganggu gugat, kepentingannya untukpertanian saja.Menurutnya,kebijakan tersebut, adalah sebagai bentuk komitmen pemerintah daerah dalammempertahankan lahan abadi pertanian. Jika tidak ada kebijakan ini, maka lahanpertanian terancam akan terus menyusut.KataMidan, luas lahan pertanian di wilayahnya memang kecil, jika dibanding daerahtetangga Subang dan Karawang. Tetapi, meskipun kecil kehadiran lahan pertanianini cukup memberi kontribusi untuk ketersediaan beras nasional."Kamiberupaya untuk tetap mempertahankan lahan pertanian ini supaya tidak habis olehalih fungsi. Meski alih fungsi di Purwakarta cukup rendah. Tidak sampai 30hektare per tahun. Tapi, tetap saja lahan tersebut harus diproteksi supayatetap abadi menjadi area persawahan," ujar Midan.Menutup,Sri Jaya Midan mengatakan, saat ini, ia dan jajarannya terus berupaya melakukanoptimalisasi penggunaan lahan sehingga mampu meningkatkan produktivitas hasilpertanian. Apalagi dalam menghadapi permasalahan alih fungsi lahan di daerahdari tahun ke tahun yang semakin marak.(Diskominfo Purwakarta)

Selengkapnya

Berita Terbaru

Bupati Asahan Lepas Distribusi Logistik Pilkada Serentak Tahun 2024

Dihari pertama masuk kerja, setelah cuti mengikuti konstentasi pemilihan Calon Wakil Gubernur Sumatera Utara, Bupati Asahan H. Surya, BSc melepas distribusi logistik Pilkada Serentak Tahun 2024 ke seluruh Kecamatan se-Kabupaten Asahan, Minggu (24/11/2024). Pelepasan ini dilaksanakan di Gudang Logistik KPU Kabupaten Asahan Jalan Sisingamangaraja Kisaran dan dihadiri oleh Ketua DPRD Kabupaten Asahan, Dandim 0208/Asahan, mewakili …

Ikuti Seminar Nasional, Pjs Bupati Asahan Berikan Apresiasi Kepada PPMA

Pjs Bupati Asahan Drs Basarin Yunus Tanjung MSi mengapresiasi yang setinggi-tingginya atas terselenggaranya kegiatan seminar nasional pencegahan tindak pidana perdagangan orang dan tindak pidana terorisme yang dilaksanakan Perkumpulan Persaudaraan Masyarakat Asahan (PPMA) di Aula Zulfirman Siregar Universitas Asahan, Sabtu (23/11/2024). “Apresiasi setinggi-tingginya atas terselenggaranya kegiatan ini, semoga kegiatan ini dapat berjalan lancar dan bermanfaat bagi …

Masa Tenang, Alat Peraga Kampanye Mulai Diturunkan

· Pj Bupati Pimpin Rakor Masa Tenang dan Penertiban Alat Peraga Kampanye  …

KPU HSU DISTRIBUSIKAN LOGISTIK PILKADA 2024

AMUNTAI - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU), mulai mendistribusikan logistik Pilkada 2024 ke 10 kecamatan yang...

Berbagai Lomba dan Kegiatan Sosial Meriahkan HUT KORPRI ke- 53 di Simeulue

Berbagai Lomba dan Kegiatan Sosial Meriahkan HUT KORPRI ke- 53 di Simeulue...

Pj. Bupati Pinrang Lepas Secara Resmi Logistik Pemilihan Umum Kepala Daerah Tahun 2024

Pinrangkab.go.id — Ahad (24/11) – Pj. Bupati Pinrang, H. Ahmadi Akil, SE,MM, bersama unsur Forkopimda Kabupaten Pinrang melepas secara resmi logistik Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) Tahun 2024 di Gudang Logistik Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional