Foto bersama usai menghadiri Launching Desa Anti Korupsi, di Desa Tengin Baru Kabupaten Penajam Paser Utara Provinsi Kaltim, Selasa (28/11/2023). Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Selatan (Kalsel) mengapresiasi langkah Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Launching Desa Anti Korupsi, di Desa Tengin Baru Kabupaten Penajam Paser Utara Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), Selasa (28/11/2023). “Maka dari itu, kita sangat mendukung hadirnya Desa Anti Korupsi di Provinsi Kaltim dalam membangun integritas untuk pencegahan korupsi,” kata Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah Provinsi Kalsel, Nurul Fajar Desira mewakili Gubernur Kalsel, Sahbirin Noor. Fajar menyampaikan, upaya pemberantasan korupsi merupakan langkah yang bersifat menyeluruh,...
Selengkapnya