
MEDIA CENTER, Palangka Raya – Pemerintah Kota Palangka Raya mengimplementasikan keterbukaan informasi publik untuk membangun good and clean governance, sekaligus membangun reputasi pemerintah serta peningkatan partisipasi masyarakat. Untuk itu dibutuhkan komitmen yang kuat dari pimpinan dan seluruh unsur pemerintah, SDM yang kompeten, regulasi yang komprehensif, fasilitas yang memadai, anggaran yang...
Selengkapnya