Perekonomian Indonesia mencatatkan pertumbuhan yang cukup kuat ditengah kondisi perekonomian global yang melambat serta adanya pengaruh perubahan iklim dan menurunnya harga komoditas ekspor unggulan. Pada Q3-2023 ekonomi Indonesia tumbuh sebesar 4,94% (yoy) atau 5,05% (ctc) dan diproyeksikan tetap tumbuh solid pada tahun 2023-2024. Memasuki Q4-2023, secara kawasan, perekonomian domestik dapat diandalkan untuk menjaga pertumbuhan ekonomi Indonesia bergerak lebih cepat sehingga tetap mencapai sasaran.
Selengkapnya