Berita Terbaru

Mendekatkan Layanan Lewat Jalan yang Layak, Pemkab Lumajang Dorong Pembangunan Merata

Kerusakan infrastruktur jalan di sejumlah wilayah Kabupaten Lumajang menjadi perhatian serius Pemerintah Kabupaten. Salah satunya di Kecamatan Pasrujambe, di mana kerusakan jalan cukup parah dan berdampak langsung terhadap aktivitas masyarakat, terutama sektor pertanian, pendidikan, dan ekonomi lokal.

56 Desa, 72 Titik Prioritas Blankspot di Musi Banyuasin tahun 2025

Jakarta – Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) bertekad mencapai konektivitas total di seluruh wilayahnya. Di bawah kepemimpinan Bupati H M Toha dan ...

PJ Bupati Hadiri Paripurna istimewa DPRD Provinsi Penyampaian Pidato Gubernur Babel

Pangkalpinang - Pj Bupati Bangka Isnaini S.Tr. S.H. MM menghadiri Rapat Paripurna dalam rangka penyampaian Pidato Gubernur Kepulauan Bangka Belitung, Hidayat Arsani dan Hellyana Periode 2025-2030...

Wakil Bupati Katingan Hadiri Audiensi dengan Menteri Sosial RI

Portal Katingan- Wakil Bupati Katingan, Firdaus, bersama sejumlah perwakilan dari pemerintah kabupaten/kota lainnya, menghadiri audiensi dengan Menteri Sosial Republik Indonesia di Gedung Konvensi Taman…

PEMBENTUKAN KOMUNITAS INFORMASI MASYARAKAT

Portal Katingan — Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik, dan Persandian (Diskominfostandi) Kabupaten Katingan melalui Bidang Pengelolaan Komunikasi Publik secara resmi membentuk Komunitas Informasi…

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional