
Denpasar Gelaran Denpasar Festival (Denfest) ke-16 Tahun 2023 siap dibuka secara resmi di Kawasan Catur Muka Kota Denpasar pada Jumat (22/12). Dimana, garapan inagurasi Jayastamba akan menjadi penampilan pembuka gelaran tahunan Pemkot Denpasar yang akan berlangsung pada 22 - 25 Desember...
Selengkapnya