Kota Tanjungpinang - Penjabat (Pj) Wali Kota Tanjungpinang, Hasan,S.Sos dalam sebuah kesempatan dialog interaktif di RRI Pro 1 Tanjungpinang, Kamis (28/12) menyatakan bahwa untuk di tahun 2023 proses penataan Tanjungpinang sebagai Ibukota telah mengalami banyak kemajuan.Dalam dialog yang bertema Refleksi Akhir Tanjungpinang di tahun 2023 tersebut, Pj Wako Hasan mengungkapkan bahwa Pemko bersama Pemprov telah menyelesaikan beberapa pekerjaan seperti pembenahan kawasan melayu square, pembangun

Selengkapnya

Berita Terbaru

Satu Rumah Satu Jumantik: Keterlibatan Masyarakat Kunci Cegah DBD

Dalam upaya mencegah penyebaran demam berdarah dengue (DBD) yang meningkat selama musim pancaroba, Dinas Kesehatan Kabupaten Lumajang menggalakkan program "Satu Rumah Satu Jumantik." Program tersebut bertujuan untuk melibatkan masyarakat secara langsung dalam memastikan lingkungan sekitar mereka bebas dari jentik nyamuk.

Membangun Kesadaran: Dinas Kesehatan Perkuat Edukasi Pencegahan DBD di Lumajang

Menghadapi potensi meningkatnya kasus demam berdarah dengue (DBD) di musim pancaroba, Dinas Kesehatan Kabupaten Lumajang mengambil langkah strategis dengan memperkuat kampanye dan edukasi tentang pencegahan DBD melalui program Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) 3M Plus. Dalam program ini, masyarakat diimbau untuk melakukan tiga langkah penting: Menguras, Menutup, dan Mendaur ulang.

Pahami PSN 3M Plus, Langkah Sederhana yang Efektif Cegah Demam Berdarah

Penyakit demam berdarah dengue (DBD) masih menjadi ancaman kesehatan, terutama di musim pancaroba saat nyamuk Aedes aegypti mudah berkembang biak. Oleh karena itu, Dinas Kesehatan mendorong masyarakat memahami dan menerapkan langkah pencegahan sederhana yang disebut PSN 3M Plus: Menguras, Menutup, dan Mendaur ulang.

Pj Bupati Aceh Besar Buka Bimtek Peningkatan Motivasi Kerja PDAM Tirta Mountala

SABANG &ndash Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto SSTP MM membuka Bimbingan Teknis (Bimtek) peningkatan motivasi kerja bagi karyawan dan...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional