Wali Kota Bogor, Bima Arya meresmikan Puskesmas Kayumanis tahap I, Puskesmas Lawang Gintung dan Labkesda Kota Bogor secara serentak, Jumat (29/12/2023). Dalam peresmian itu, ia dampingi Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bogor, Sri Nowo Retno, Camat Tanah Sareal serta jajaran dan perwakilan unsur Forkopimda Kota Bogor. Pembangunan puskesmas ini menjadi salah satu ikhtiar Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor untuk lebih mendekatkan layanan primer ke tengah warga sehingga bisa cepat dilayani. Kepada D
Selengkapnya